-->

Cara Membuat PSU Cimetris (CT)

Rangkain PSU CT adalah rangkain suply tegangan pada elektronik, yang mana rangkain tersebut terdiri dari
1. Trafo CT
2. Dioda atau kiprok
3. Elko
fungsi rangkain PSU CT adalah untuk mengubah Arus AC pada out skunder trafo  menjadi tegangan DC, Arus AC dari trafo di searahkan melalui 4 buah dioda &  di optimalkan kan melaui 2 buah elko, smakin besar Amper/volt dari trafo - dioda & ukuran elko' akan semakin besar juga  tegangan DC yg di hasilkan, rangkain PSU CT menghasilkan DC (+) (-) (ct),  hasil  tegangan tersebut untuk mensuply kebutuhan daya sebuah elektronik seperti Amplifier,  tone control dll.

Bagi sobat yang mau belajar merakit audio elktronik seperti Amplifier, langkah awal yang harus di pelajari &  di rakit adalah rangakain PSU CT tersebut,  karna rangkain PSU CT ini hampir di gunakan pada smua perangkat Audio elektronik seperti Power Amplifier.

Berikut ini adalah gambar skema dari PSU CT
rangkain psu ct
skema PSU CT terdiri dari 1 buah trafo Ct,  4 buah dioda &  2 buah elko,  nilai nilai & ukuran komponen yang di butuhkan tergantung dari keperluan, sebagai contoh kita akan membuat PSU CT untuk mensuply power amplifier,  maka yg kita butuhkan adalah
1. Trafo CT 5A 32v
2. 4 buah dioda 6A
3. 2 buah elko 10000uf/80v
Nilai komponen tersebut udh cukup untuk mensuply Power Amplifier rumahan kisaran 150watt.
4 buah dioda pada skema di atas bisa juga menggunakan 1 buah kiprok,  rakitan PSU sekarangpun lbih banyak yang menggunakan kiprok,  karna di samping bentuk nya yg lbih simpel untuk di rakit, nilai Amper nya pun tersedia yang lebih tinggi dari pada Amper dioda silinder.

Bagi sobat yang belum paham cara merangkai PSU CT menggunakan kiprok,  silahkan sobat amati gambar rangkain PSU CT menggunakan dioda kiprok di bawah ini
PSU CT

Gampang banget kan sob cara ngerangkai nya??

0 Response to "Cara Membuat PSU Cimetris (CT) "

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Dalam Artikel

Iklan Bawah Artikel